Polri: Pria Penusuk Wiranto Berinisial SA, yang Perempuan FA

Kompas.com - 10/10/2019, 14:09 WIB
Deti Mega Purnamasari,
Diamanty Meiliana

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto ditusuk orang tak dikenal, Kamis (10/10/2019).

Karo Penmas Divisi Humas Mabes Polri Brigjen Dedi Prasetyo menyebutkan ada dua pelaku yang diamankan di tempat kejadian perkara.

"Dua pelaku diduga laki-laki dan perempuan (inisial) FA, warga Brebes," katanya dalam konferensi pers di Mabes Polri, Kamis.

Baca juga: VIDEO: Detik-detik Penusukan Menko Polhukam Wiranto di Pandeglang

Sementara yang laki-laki berinisial SA atau Abu Rara, kelahiran Medan. Dedi mengatakan, SA mendekati Wiranto, melakukan serangan, dan senjata yang dibawanya mengenai tubuh Wiranto bagian depan.

Menurut Dedi, pihaknya masih menyelidiki apakah Wiranto ditusuk dengan pisau atau gunting.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya

Dirut Pertamina Curhat Dapat Banyak Hujatan Setelah Kasus Pertamax Oplosan

Dirut Pertamina Curhat Dapat Banyak Hujatan Setelah Kasus Pertamax Oplosan

Nasional
Hore, Prabowo Umumkan THR dan Gaji ke-13 ASN, TNI-Polri, dan Pensiunan

Hore, Prabowo Umumkan THR dan Gaji ke-13 ASN, TNI-Polri, dan Pensiunan

Nasional
Di Tengah Kasus Pertamax, Dirut Pertamina Ungkap Pesan Khusus Presiden Prabowo

Di Tengah Kasus Pertamax, Dirut Pertamina Ungkap Pesan Khusus Presiden Prabowo

Nasional
Menag Minta Masjid di Jalur Mudik Dibersihkan dan Perbaiki Fasilitas

Menag Minta Masjid di Jalur Mudik Dibersihkan dan Perbaiki Fasilitas

Nasional
Bakamla Lepaskan 60.000 Benih Lobster, Usai Berhasil Gagalkan Penyelundupannya

Bakamla Lepaskan 60.000 Benih Lobster, Usai Berhasil Gagalkan Penyelundupannya

Nasional
Soal Aliran Sesat di Maros, Menag: Kita Tunggu Laporan Kanwil Kemenag

Soal Aliran Sesat di Maros, Menag: Kita Tunggu Laporan Kanwil Kemenag

Nasional
Soal Kasus Napi Kabur, Dirjen Pas: Lapas Kutacane Akan Direlokasi

Soal Kasus Napi Kabur, Dirjen Pas: Lapas Kutacane Akan Direlokasi

Nasional
Presiden dan DPR Diminta Evaluasi Polri Imbas Maraknya Kasus Libatkan Oknum Polisi

Presiden dan DPR Diminta Evaluasi Polri Imbas Maraknya Kasus Libatkan Oknum Polisi

Nasional
Soal Gugatan Ketum Parpol di MK, Said Abdullah: Pengakuan dari Negara untuk Hormati Parpol

Soal Gugatan Ketum Parpol di MK, Said Abdullah: Pengakuan dari Negara untuk Hormati Parpol

Nasional
BMKG Sebut Banjir Bekasi Dipengaruhi Perubahan Lingkungan, Tak Hanya Cuaca Ekstrem

BMKG Sebut Banjir Bekasi Dipengaruhi Perubahan Lingkungan, Tak Hanya Cuaca Ekstrem

Nasional
'Perwira TNI Aktif yang Masih Duduki Jabatan Sipil Harus Tunduk dan Patuh pada Panglima'

"Perwira TNI Aktif yang Masih Duduki Jabatan Sipil Harus Tunduk dan Patuh pada Panglima"

Nasional
Penyelundupan 60.000 Benih Lobster Digagalkan, Rp 1 Miliar Uang Negara Diklaim Selamat

Penyelundupan 60.000 Benih Lobster Digagalkan, Rp 1 Miliar Uang Negara Diklaim Selamat

Nasional
Respons Menhan soal Status TNI Aktif Seskab Teddy

Respons Menhan soal Status TNI Aktif Seskab Teddy

Nasional
Bakamla Buru Pelaku dan Pemilik Perahu Penyelundup 60.000 Benih Lobster di Kepulauan Seribu

Bakamla Buru Pelaku dan Pemilik Perahu Penyelundup 60.000 Benih Lobster di Kepulauan Seribu

Nasional
Wamendagri Minta Kepala Daerah Bersiap Hadapi Potensi Hujan Lebat

Wamendagri Minta Kepala Daerah Bersiap Hadapi Potensi Hujan Lebat

Nasional
Impresi Motor Listrik Honda Paling Proper Saat Ini | TEST RIDE
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau